Detail Cantuman
Text
Optimalisasi Penggunaan Media Digital Sebagai Sarana Penyuluhan Untuk Penyuluh Agama Islam Di Kantor Urusan Agama Kecamatan Setiabudi Jakarta Selatan
2022001116 | LA-01116 | My Library (lantai 2) | Tersedia |
Sebagai penyuluh agama yang hidup di era digitalisasi seperti saatsudah seharusnya para penyuluh agama beradapatasi terhadap perubahanyang ada. Jika saat ini banyak orang yang mengakses media digital sepertimedia sosial untuk mencari informasi disitulah peran penyuluh dibutuhkanuntuk menyuguhkan atau memberikan informasi/penyuluhannya yang baikyang dibutuhkan masyarakat. Namun kemudian permasalahan muncul ketikabanyaknya penyuluh agama yang ada di KUA Kec. Setiabudi yang tidakmampu mengoperasikan media didital. Hal itu disebabkan karena usia merekarata-rata di atas 45 tahun sehingga mereka merasa asing terhadap mediadigital dan cukup sulit untuk mengikuti perkembangan teknologi. Daripermasalahan yang terjadi itulah akhirnya penulis mengambil isu tersebutsebagai bahan rancangan aktualisasi dalam Latsar CPNS 2022
Judul Seri | - |
No. Panggil | LA-01116 |
Penerbit | BDK Jakarta : Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik | 62 HLM |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | NONE |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | Digital Kantor Urusan Agama Kecamatan Setiabudi Optimalisasi Penggunaan Media Digital |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Nia Darmawati, S.Sos |
Lampiran Berkas |
Tidak tersedia versi lain