Detail Cantuman

Image of OPTIMALISASI LAYANAN USULAN KENAIKAN JABATAN FUNGSIONAL DOSEN MELALUI PENYUSUNAN BUKU PEDOMAN PADA SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN HUKUM UIN SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN

Text

OPTIMALISASI LAYANAN USULAN KENAIKAN JABATAN FUNGSIONAL DOSEN MELALUI PENYUSUNAN BUKU PEDOMAN PADA SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN HUKUM UIN SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN


2019000106LA.0106My Library (Lantai 2)Tersedia
Kegiatan habituasi ini merupakan implementasi dari pelayanan publik, manajemen ASN dan Wole of Government (WoG). Usulan kenaikan pangkat merupakan isu yang berkaitan erat dengan manajemen ASN. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2002 Tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintahan Nomor 99 Tahun 2000 tentang Kenaikan Pangkat Pegawai Negeri Sipil menjelaskan bahwa Kenaikan pangkat adalah penghargaan yang diberikan atas prestasi kerja dan pengabdian Pegawai Negeri Sipil yang bersangkutan terhadap Negara. Selain itu, kenaikan pangkat juga dimaksudkan sebagai dorongan kepada Pegawai Negeri Sipil untuk lebih meningkatkan prestasi kerja dan pengabdiannya. Kenaikan pangkat merupakan hal yang sangat penting untuk karier bagi dosen. Fakta di lapangan masih ditemukan dosen yang belum paham mengenai proses kenaikan jabatan fungsional sehingga belum optimalnya layanan kenaikan jabatan fungsional dosen di Sub Bagian Kepegawaian dan Hukum UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Melalui kegiatan habituasi ini, penyusunan buku pedoman kenaikan jabatan fungsional dosen menjadi solusi yang tepat dari permasalahan tersebut untuk menunjang manajemen ASN yang lebih baik.
Judul Seri -
No. Panggil LA.0106
Penerbit BDK Jakarta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik 42 hlm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN -
Klasifikasi -
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Subjek JABATAN FUNGSIONAL
KEPEGAWAIAN DAN HUKUM
UIN SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN
Info Detail Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
Tidak tersedia versi lain