Detail Cantuman
Text
OPTIMALISASI PUBLIKASI INFORMASI AUDIO VISUAL TERAS KAMPUS DI SUB BAGIAN HUBUNGAN MASYARAKAT UIN SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN
202100126 | LA.0126 | My Library (lantai 2) | Tersedia |
Proses pelaksanaan aktualisasi didasarkan pada isu-isu pokok yang muncul di unit kerja masing-masing dan dicarikan salah satu alternatif kegiatan yang bisa menjadi solusi dari permasalahan tersebut. Terdapat isu penting yang menjadi permasalahan dalam penyelenggaraan publikasi informasi di Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten yaitu kurang optimalnya pengelolaan publikasi informasi khususnya informasi yang bersifat cetak, berbasis audio, dan tayangan video subbagian hubungan masyarakat UIN SMH Banten. Tantangan yang dihadapi pada masa sekarang ini dalam mengelola Perguruan Tinggi antara lain adanya perubahan paradigma baru yang dipicu dengan perkembangan teknologi yang sedemikian cepat, karena pandemi adalah fakta yang tidak dapat dipungkiri, sehingga kebutuhan pelayanan publik secara cepat, mudah dan terukur sangat dibutuhkan dan bersifat urgent serta harus segera ditanggulangi.
Judul Seri | - |
No. Panggil | LA.0126 |
Penerbit | BDK Jakarta : Jakarta., 2021 |
Deskripsi Fisik | 115 hlm |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | AUDIO VISUAL UIN SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN PUBLIKASI |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | ADHI KUSUMA |
Lampiran Berkas |
Tidak tersedia versi lain