Detail Cantuman

Image of IMPLEMENTASI SCREENING CALON MITRA KERJA SAMA DALAM NEGERI BIDANG JAMINAN PRODUK HALAL PADA BADAN PENYELENGGARA JAMINAN PRODUK HALAL

Text

IMPLEMENTASI SCREENING CALON MITRA KERJA SAMA DALAM NEGERI BIDANG JAMINAN PRODUK HALAL PADA BADAN PENYELENGGARA JAMINAN PRODUK HALAL


202100138LA.0138My Library (lantai 2)Tersedia
Dalam rangka pelaksanaan tugas dan fungsi, Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) banyak menjalin kerja sama yang kemudian dibuatkan perjanjian antara BPJPH dengan berbagai pihak, baik dengan Kementerian/Lembaga Negara, pihak swasta atau organisasi masyarakat yang dituangkan dalam berbagai bentuk naskah perjanjian seperti Nota Kesepahaman dan Perjanjian Kerja Sama. Kerja sama dan perjanjian tersebut harus mampu memenuhi kriteria tertentu diantaranya yaitu mampu menjadi sarana untuk membantu mensukseskan penyelenggaraan Jaminan Produk Halal (JPH), mewakili kepentingan umum, serta dapat memberikan manfaat bagi seluruh pemangku kepentingan di bidang JPH.Semua permasalahan tersebut dapat disebabkan oleh belum optimalnya pemilihan calon mitra Dalam Negeri yang akan melakukan kerja sama dengan BPJPH. Kegiatankegiatan yang dilaksanakan selama agenda habituasi tertuang di dalam rancangan aktualisasi yang berjudul “Implementasi Screening Calon Mitra Kerja Sama Dalam Negeri Bidang Jaminan Produk Halal di Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal”.
Judul Seri -
No. Panggil LA.0138
Penerbit BDK Jakarta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik 109 hlm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN -
Klasifikasi -
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Subjek SCREENING
PRODUK HALAL
BADAN PENYELENGGARA JAMINAN PRODUK HALAL
Info Detail Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
Tidak tersedia versi lain