Detail Cantuman
Text
(PEMBARUAN SURAT KEPUTUSAN KEPALA BADAN TENTANG DIGITALISASI DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA KREDIT WIDYAISWARA PADA BADAN LITBANG DAN DIKLAT)
202100215 | LA.0215 | My Library (lantai 2) | Tersedia |
Perancang Peraturan Perundang-undangan sebagai ASN wajib bersikap profesional dalam menjalankan jabatan. Bekerja secara profesional berarti bekerja dengan keahlian atau kompetensi serta kemampuan perancang dalam menghasilkan sebuah produk hukum. Proses merancangan peraturan perundang-undangan untuk mendapatkan regulasi yang sesuai dengan kebutuhan. Namun dalam praktiknya ditemui isu-isu permasalahan yang perlu diperbaiki, khususnya di Subbag Hukum pada Bagian OKH Sekretariat Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama. Dengan disusunnya Rancangan Aktualisasi ini diharapkan dapa menemukan ide dan gagasan penyelesaian permasalahan isu yang ada dengan menerapkan isi substansi dari apa yang telah didapatkan pada Agenda I, Agenda II dan Agenda III.
Judul Seri | - |
No. Panggil | LA.0215 |
Penerbit | BDK Jakarta : Jakarta., 2021 |
Deskripsi Fisik | 127 hlm |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | DIGITALISASI PENETAPAN ANGKA KREDIT WIDYAISWARA |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | REFA RISTYO WIJAYA |
Lampiran Berkas |
Tidak tersedia versi lain