Detail Cantuman

Image of PENINGKATAN KOMPETENSI PENGUASAAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA MELALUI PRODUKSI VIDEO PEMBELAJARAN DAN MEDIA KUIS ONLINE BAGI GURU KIMIA DI MAN 4 TANGERANG

Text

PENINGKATAN KOMPETENSI PENGUASAAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA MELALUI PRODUKSI VIDEO PEMBELAJARAN DAN MEDIA KUIS ONLINE BAGI GURU KIMIA DI MAN 4 TANGERANG


202100272LA.0272My Library (Lantai 2)Tersedia
Laporan aktualisasi ini berjudul "PENINGKATAN KOMPETENSI PENGUASAAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA MELALUI PRODUKSI VIDEO PEMBELAJARAN DAN MEDIA KUIS ONLINE BAGI GURU KIMIA DI MAN 4 TANGERANG". Kegiatan aktualisasi ini dilaksanakan kepada guru kimia di MAN 4 Tangerang pada tanggal 24 September hingga 29 Oktober 2021. Terdapat 6 (enam) tahapan aktualisasi, yaitu: Pembuatan RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran), Melatih Guru kimia dalam membuat media pembelajaran, Membuat video pembelajaran bersama-sama, Melatih guru kimia dalam membuat kuis online yang menarik, Membuat kuis kimia online, Menggunakan media video pembelajaran dan kuis yang telah dibuat untuk pembelajaran. Walau terdapat beberapa kendala dalam pelaksanaannya, kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan baik serta menerapkan nilai-nilai ANEKA. Terdapat perubahan antara sebelum dan sesudah pelaksanaan aktualisasi ini, yaitu, sebelumnya Guru hanya menggunakan media WhatsApp atau Google Classroom, setelahnya Guru dapat membuat video pembelajaran dan media kuis online seperti Quizizz, sehingga kompetensi penguasaan media pembelajaran guru telah meningkat.
Judul Seri -
No. Panggil LA.0272
Penerbit BDK Jakarta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik 137 hlm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN -
Klasifikasi -
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Subjek KIMIA
MAN 4 Tangerang
Video
KOMPETENSI
KUIS
Info Detail Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
Tidak tersedia versi lain