Detail Cantuman
Text
DRAFTING PEDOMAN PENERAPAN SISTEM JAMINAN PRODUK HALAL RUMAH PRODUKSI BERSAMA (RPB) MAKANAN HALAL
202200571 | LA-0571 | My Library (Lantai 2) | Tersedia |
pada rumah produksi bersama di lakukanm kegiatan produkasi terstandar disertai pengawasan mutu terpadu. Pengembangan Model Rumah Produksi Bersama ini juga diharapkan dapat menjadi jawaban untuk meningkatkan kinerja UMKM makanan halal di Indonesia melalui pemenuhan berbagai regulasi yang dibutuhkan, standar produksi dan pengawasan mutu, serta pemenuhan sertifikasi kehalalan produk, khususnya pemenuhan sertifikasi halal untuk komunitas serta mempermudah sosialisasi pentingnya label halal bagi para UMKM makanan halal. Kendala keterbatasan penyelia dan auditor halal diharapkan dapat teratasi melalui sertifikasi pada Rumah Produksi Bersama, serta diharapkan dapat menekan biaya sertifikasi halal, sekaligus menekan biaya operasional UMKM makanan melalui kegiatan produksi dalam skala ekonomisnya. Kegiatan produksi yang dikelola secara bersama juga memungkinkan untuk menerapkan berbagai standar produksi yang telah diakui secara nasional dan internasional, seperti pemenuhan kaidah Good Manufacturing Practices (GMP), pemenuhan SNI Mutu dan Keamanan Pangan, serta pemenuhan sistem manajemen yang memenuhi kaidah standar ISO pada seluruh kegiatan produksi dan fungsi pendukungnya.
Judul Seri | - |
No. Panggil | LA-0571 |
Penerbit | BDK Jakarta : Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik | 92 HLM |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | NONE |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | RUMAH PRODUKSI DRAFTING PEDOMAN JAMINAN |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Syarahdita Fransiska Rani |
Lampiran Berkas |
Tidak tersedia versi lain