Detail Cantuman

Image of LAPORAN KINERJA HARIAN BERBASIS DIGITAL PADA SEKOLAH TINGGI AGAMA BUDDHA NEGERI SRIWIJAYA TANGERANG BANTEN

Text

LAPORAN KINERJA HARIAN BERBASIS DIGITAL PADA SEKOLAH TINGGI AGAMA BUDDHA NEGERI SRIWIJAYA TANGERANG BANTEN


2022200606LA-0606My Library (Lantai 2)Tersedia
Pengumpulan laporan kinerja harian di STABN Sriwijaya masih belum optimal dan proses administrasi masih menyulitkan serta membutuhkan waktu karena bagian administrasi harus mendownload satu persatu dokumen yang dikirim oleh pegawai maupun dosen melalui email. belum adanya sisem laporan kinerja harian, terkadang ada keterlambatan pengumpulan laporan kinerja harian. penulisan ini bertujuan untuk meracang dan membangun sistem Laporan Kinerja Harian. Hasil pengujian sistem yang telah dilakukan menggunakan ISO 25010 dengan karakteristik funtional suitability hasil sebesar 100% dengan kategori sangat layak dan dengan karakteristik usability hasil sebesar 93 % dengan kategori sangat baik. Dari hasil pengujian menujukan bahwa sistem laporan kinerja harian di STABN Sriwijaya dapat digunakan untuk proses administrasi.
Judul Seri -
No. Panggil LA-0606
Penerbit BDK Jakarta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik 121 hlm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN -
Klasifikasi NONE
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Subjek Digital
STIAB NEGERI SRIWIJAYA TANGERANG BANTEN
LAPORAN KINERJA HARIAN
Info Detail Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
Tidak tersedia versi lain