Detail Cantuman

Image of Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII-A Melalui Metode 3M (Menonton, Mempraktekkan, Mengevaluasi) Pada Materi Mad ‘Iwad, Mad Layyin dan Mad ‘Arid Lissukun dalam Pembelajaran Al-Quran Hadis di Madrasah Tsanawiyah Negeri 3 Sanggau

Text

Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII-A Melalui Metode 3M (Menonton, Mempraktekkan, Mengevaluasi) Pada Materi Mad ‘Iwad, Mad Layyin dan Mad ‘Arid Lissukun dalam Pembelajaran Al-Quran Hadis di Madrasah Tsanawiyah Negeri 3 Sanggau


202100700LA-0700My Library (lantai 2)Tersedia
Metode 3M adalah salah satu metode yang cocok untuk diterapkan.Metode 3M merupakan singkatan dari menonton, mempraktekkan danmengevaluasi. Metode 3M ini berawal dari inisiatif penulis denganmengoptimalkan dari metode-metode yang sudah ada sebelumnya. Menontonyang dimaksud pada metode ini adalah belajar dengan menonton videopembelajaran. Media video merupakan salah satu dari media audio-visual, dimanamedia ini menggabungkan dari beberapa indera manusia, siswa tidak hanyamendengarkan apa yang dijelaskan gurunya saja tetapi juga melihat kenyataan-kenyataan apa yang ditampilkan oleh gurunya dalam media tersebut. MenurutBaugh ia menyatakan bahwa kurang lebih 90% untuk memperoleh hasil belajarseseorang melalui indera pandang, 5% diperoleh melalui indera dengar, dan 5%lagi dengan indera lainnya.
Judul Seri -
No. Panggil LA-0700
Penerbit BDK Jakarta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik 82 hlm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN -
Klasifikasi NONE
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Subjek Madrasah Tsanawiyah Negeri 3 Sanggau
Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII-A
Metode 3M Menonton, Mempraktekkan, Mengevaluasi
Info Detail Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
Tidak tersedia versi lain