Detail Cantuman
Text
OPTIMALISASI LAYANAN INFORMASI BAGI DISABILITAS (TUNA NETRA & TUNA AKSARA) MELALUI FITUR TEXT TO SPEECH PADA WEBSITE PENGADILAN AGAMA SUBANG
202200891 | LA-0891 | My Library (lantai 2) | Tersedia |
Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama Mahkamah AgungRepublik Indonesia sesuai tugas dan fungsinya dapat mengambil peranaktif untuk memenuhi hak-hak penyandang disabilitas yang berhadapanhukum di Peradilan Agama. Peran aktif tersebut dimulai denganpenyediaan Standar Pelayanan bagi Penyandang Disabilitas di PeradilanAgama dalam rangka mewujudkan lembaga peradilan agama yanginklusif sesuai dengan isi Surat Keputusan Dirjen Badilag MA RI NomorNo 2078/DJA/HK.00/SK/8/2022. Pengadilan Agama Subang sebagai unitkerja Penulis yang merupakan bagian dari Mahkamah Agung RepublikIndonesia sesuai tugas dan fungsinya diharapkan dapat turut sertaberperan aktif untuk memenuhi hak-hak penyandang disabilitas yangberhadapan hukum di Pengadilan Agama Subang. Peran aktif tersebutdimulai dengan penyediaan Standar Pelayanan bagi Penyandang Disabilitas di Pengadilan Agama Subang dalam rangka mewujudkanlembaga peradilan agama yang inklusif sehingga Visi mewujudkan badanperadilan yang agung seperti yang telah dicanangkan oleh Mah kamahAgung Republik Indonesia dapat segera menjadi kenyataan. Namunkenyataan di lapangan, bahwa upaya mewujudkan Standar Pelayananbagi Penyandang Disabilitas di Pengadilan Agama Subang masih belu moptimal, terutama dalam menerapkan beberapa Prinsip Dasar Pelayananbagi Penyandang Disabilitas di Peradilan Agama yaitu belum tersedian ya3kemudahan akses media dan informasi bagi penyandang disabilitas, sertabelum memiliki fisik bangunan dan infrastruktur yang memudahkan semuapenyandang disabilitas untuk men gakses beberapa area publik dipengadilan, misal parkir, ruang pendaftaran, ruang sidang dan ruangan -ruangan lainya yang dibutuhkan oleh penyandang disabilitas dankelompok rentan lainnya untuk mobilisasi dan mengakses pelayanan didalam Pengadilan Agama Subang. Oleh karena itu, Laporan Aktualisasiini disusun oleh Penulis untuk diterapkan dalam kegiatan Habituasi danAktualisasi di Pengadilan Agama Subang. Dengan dikeluarkannyaStandar Pelayanan bagi Penyandang Disabilitas di Peradilan Agamadalam rangka mewujudkan lembaga peradilan agama yang agung sesu aidengan isi Surat Keputusan Dirjen Badilag MA RI Nomor2078/DJA/HK.00/SK/8/2022, diharapkan semua penyandang disabilitasdan kelompok rentan lainnya dapat dengan mudah mengakses beberapaarea publik di pengadilan, serta mendapatkan akses seluruh layananInformasi dan fasilitas yang dibutuhkan oleh penyandang disabilitas dankelompok rentan di dalam Pengadilan Agama Subang. Berkaitan den ganhal tersebut, maka penulis mengambil judul Laporan Aktualisasi yaitu“Optimalisasi Layanan Informasi Bagi Disabilitas (Tuna Netra & TunaAksara) Melalui Fitur Text to Speech Pada Website PengadilanAgama Subang.”
Judul Seri | - |
No. Panggil | LA-0891 |
Penerbit | BDK Jakarta : Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik | 111 HLM |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | NONE |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | PENGADILAN AGAMA SUBANG OPTIMALISASI LAYANAN INFORMASI FITUR TEXT TO SPEECH |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Rina Mega Mulyanti A. Md |
Lampiran Berkas |
Tidak tersedia versi lain