Detail Cantuman

Image of MENINGKATKAN KEBUGARAN JASMANI MELALUI OLAHRAGA PERMAINAN TRADISIONAL KELAS X DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 LEBAK

Text

MENINGKATKAN KEBUGARAN JASMANI MELALUI OLAHRAGA PERMAINAN TRADISIONAL KELAS X DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 LEBAK


201900088LA.088My Library (Lantai 2)Tersedia
Media pembelajaran dapat mengatasi keterbatasan pengalaman yang dimiliki oleh para peserta didik. Pengalaman tiap peserta didik berbeda-beda, tergantung dari faktor-faktor yang menentukan kekayaan pengalaman anak, seperti ketersediaan buku, alat peraga, kesempatan melakukan, dan sebagainya. Jika peserta didik tidak mungkin dibawa ke obyek langsung yang dipelajari, maka obyeknyalah yang dibawa ke peserta didik. Obyek dimaksud bisa dalam bentuk nyata, miniatur, model, maupun bentuk gambar –gambar yang dapat disajikan secara audio visual dan audial. Media pembelajaran dapat melampaui batasan ruang kelas. Banyak hal yang tidak mungkin dialami secara langsung di dalam kelas boleh para peserta didik tentang suatu obyek, yang disebabkan karena, obyek terlalu besar; obyek terlalu kecil, obyek yang bergerak terlalu lambat, obyek yang bergerak terlalu cepat, obyek yang terlalu kompleks, obyek mengandung berbahaya dan resiko tinggi. Melalui penggunaan media yang tepat, maka semua obyek itu dapat disajikan kepada peserta didik. Bedasarkan latar belakang masalah yang telah dipaparkan di atas, maka penulis ingin mengungkapkan dalam Laporan Aktualisasi tentang ――Meningkatkan Kebugaran Jasmani melalui Olahraga Permainan Tradisional‖
Judul Seri -
No. Panggil LA.088
Penerbit BDK Jakarta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik 75 hlm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN -
Klasifikasi L-AKUTLISASI
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Subjek MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 LEBAk
MENINGKATKAN KEBUGARAN JASMANI
TRADISIONAL
Info Detail Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
Tidak tersedia versi lain